Sunday, 1 January 2017

Kenapa Tunagrahita harus sering diajak ngobrol?

Unsur wicara atau komunikasi sangat penting bagi seluruh manusia. Bagi tunagrahita kemampuan bicara yang baik akan mendukung segala aktifitas tunagrahita.

Berbeda dengan anak normal, ketika komunikasinya sedikit terganggu tetap masih bisa menggunakan akalnya untuk bisa mengutarakam maksud.

Sedangkan tunagtahita, berbeda sekali. Kemampuan intelegensi yang rendah mempengaruhi tunagrahita dalam berkomunikasi atau menyampaikan maksud

Sebagai orang tua atau guru, pembiasaan mengajak bicara anak tunagrahita sedikit - demi sedikit akan membantu kemampuan wicaranya. Minimal jika sering diajak berbicara dari segi penguasaan kata juga akan bertambah, selain itu juga dapat memperjelas bicara anak dalam pengucapan kata.

Simple kan, cukup di ajak talking talking saja. Mari kita bantu rekan kita yang mengalami masalah tunagrahita untuk bisa memperbaiki kemampuan berkomunikasi mereka dengan berbicara.

No comments: